Berbicara tentang produk apple sudah sangat tidak asing lagi untuk semua kalangan masyarkat
yang sudah dapat di kategorikan dalam bentuk gadget yah, karena di dalam produk apple itu terdapat Iphone, Iwatch, Imac, Macbook, dan lain lain.
Perbedaan Laptop Windows dan Macbook
Disini saya akan menjelaskan tentang sejarah perkembangan apple , Apple sendiri sebenarnya dibangun pada tanggal 1 April 1976, dengan buah apel yang digigit setegah itu juga mempresentasikan bahwa produk ini bisa dinikmati oleh semua orang yang artinya dengan memakai produk dari brand ini akan membuat semua orang puas dalam menggunakan gadget tersebut karena dari fitur yang ditawarkan itu sangat memudahkan bagi orang dan sangat berguna bagi semua orang yang memakainya.
Apple sendiri juga di bekali dalam os sendiri yang dimana itu cuman produk apple sendiri yang pakai yaitu Operating System mereka sendiri, bisa di lihat dari berbagai jenis merk , Mereka menggunakan Os thirdparty dari pada merk sendiri contohnya seperti ASUS menggunakan os Windows (Microsoft) atau HP yang menggunakan Operating System seperti android seperti begitu.
Sekarang saya akan menbahas perbedaan daripada laptop Apple sendiri yaitu Macbook atau Imac dan lain lain , dan Laptop Windows pada umumnya :
Operating System yang lebih aman
Kenapa saya bilang Operating System yang lebih aman, Karena bisa di bilang dari dulu Operating system dari pada Mac OS itu selalu lebih bagus di banding rivalnya. Ini karena dengan menggunakan Operating System Mac Os kamu bisa lebih aman dari hacker atau lain sebagai berikut.
Macbook memiliki Bootcamp
Yah benar macbook bisa mengandalkan Windows juga di dalam Macbook. Jadi buat kalian yang mungkin lebih nyaman dengan menggunakan windows bisa berpindah alih ke Operating system windows juga. Tapi kalian juga bisa berpindah juga ke Mac os jadi 2in1 jadi kamu bisa memilih Operating System yang kamu mau gunakan.
Operating System yang mensupport hardware rendah
Maksudnya dari hardware ini adalah Ketika anda menggunakan macbook jika di bandingkan dengan laptop yang merk lain dengan harga yang sama. Maka macbook lebih unggul dibandingkan laptop merk lain tersebut karena bis akita lihat dengan spesifikasi ram 4. Ram 4 di macbook tetap aplikasi yang kita jalankan di macbook terasa lebih smooth dibanding laptop merk lain tersebut.