Kolagen adalah protein yang di produksi tubuh untuk mengencangkan kulit. Jadi sudah tidak heran lagi jika kolagen di kenal manfaatnya untuk membuat kulit menjadi lebih awet muda. Tidak cuman hanya di produksi pada tubuh manusia saja, anda juga bisa mendapatkan manfaat kolagen yang berasal dari hewan dan tumbuhan.
Anda mungkin sering melihat produk kecantikan yang tertera mengandung kolagen di dalamnya. Kolagen memang baik untuk melembutkan dan juga mencerahkan kulit. Tapi jika berlebihan maka dapat menimbulkan efek samping.
Dampak Buruk Jika Kelebihan Kolagen
1. Mengakibatkan Gangguan Pada Usus
Terdapat beberapa kasus yang dikarenakan mengkonsumsi suplemen kolagen secara berlebihan. Efek sampingnya terasa seperti penyakit maag tapi rasa sakit pada bagian usus. Maka dari itu sangat di sarankan untuk mengkonsumsi kolegen tanpa resep dokter. Apalagi jika sudah bersangkutan dengan saluran pencernaan.
2. Mengakibatkan Radang Tulang
Kolagen bisa menaikan kadar kalsium pada tubuh manusia. Jika kadar kalsium anda sudah tinggi, maka mengkonsumsi kolegen yang berlebihan dapat mengakibatkan hiperkalsemia atau yang biasa sering disebut kadar kalsium darah. Efek sampingnya adalah anda mudah lelah, sakit pada area tulang dan sering mual. Apabila anda merasakan gejala ini, maka anda berhenti untuk mengkonsumsi suplemen kolagen dan menggantikannya dengan yang lain karena kolagen tidak cocok untuk anda.
3. Mengakibatkan Sakit Kepala dan Insomnia
Beberapa orang peka pada glutamic acid yang terkandung pada kolagen pastinya bisa merasakan efek samping secara langsung. Biasanya efek yang timbul seperti pusing dan di samakan dengan insomnia saat malam. Jadi tidak selamanya orang dapat merasakan manfaat kolagen, bahkan sebaliknya.
4. Bisa Mengakibatkan Alergi
Hampir semua produk kecantikan yang bisa mengakibatkan alergi, dalam beberapa kasus terdapat banyak orang yang alergi dengan kolagen. Sehingga menimbulkan seperti kaku pada bagian yang terkena kolagen dan kulit terasa gatal. Dan ada juga yang sampai muntah dan bersin- bersin.
Jika merasakan gejala tersebut maka anda di wajibkan untuk berhenti dalam menggunakan produk yang mengandung kolagen. Karena sangat berbahaya apabila di konsumsi dengan jangka panjang. Bahkan juga dapat mengakibatkan kematian.